Kaset kompilasi ini merupakan produksi Kings Records yang mencoba meramu lagu-lagu yang pernah hits didunia pada tahun 1983 - 1984, oleh karena itu album ini diberi judul "Hits Of The World Vol.3" yang merupakan kelajutan dari album Hits Of The World sebelumnya.
Dalam kaset ini juga terdapat aneka ragam jenis musik yang dicantumkan dibelakang list lagu, ada reggae, disco, sweet, punk, rock, jazz dan lain-lain.
Album yang berisi 15 lagu ini direkam diatas pita BASF. Di Indonesia juga beberapa lagu ini di kaset ini sempat beken dan keren seperti lagunya KC & The Sunshine Band (Give It Up), Phil Collins (I Cannot Believe It's True), Tania Maria (Come With Me), Leon Haines Band (For You To Remember), Irene Cara (Flashdance What A Feeling) dan Tony Banks (This Is Love).
Bagi kamu yang suka dengan lagu barat pada masa itu, pasti dapat mengenali dengan lagu-lagu tersebut dengan baik...
Bagi kamu yang suka dengan lagu barat pada masa itu, pasti dapat mengenali dengan lagu-lagu tersebut dengan baik...
SIDE A:
1. Reggae 'Round The World KIDS (Reggae)
2. Give It Up - KC & SUNSHINE BAND (Disco)
3. Won't You Tell Me - MAGGIE MACNEAL (Sweet)
4. 1, 2 , 3, 4 For Who? - BISS (Punk)
5. I Cannot Believe It's True - PHIL COLLINS (Adult Contemporary)
6. Why Me - PLANET P (Rock)
7. All Time High (Octopussy)- RITA COLLIDGE (Original Soundtrack)
8. I Know, I Know - SARAGOSSA BAND
SIDE B:
1. Beat It - MICHAEL JACKSON (Disco)
2. Tonight I Celebrate My Love - PEABO BRYSON & ROBERTA FLACK (Slow)
3. Under The Boardwalk - EDDY LOVETTE (Reggae)
4. Come With Me - TANIA MARIA (Jazz)
5. For You To Remember - LEON HAINES BAND (Sweet)
6. Flashdance ...What A Feeling - IRENE CARA (Original Soundtrack)
7. This Is Love - TONY BANKS (Hits)